
Berdasarkan kalender pendidikan di SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara, bahwa sebelum ada kenaikan tingkat bagi siswa kelas X dan XI, maka bapak ibu guru wajib menyusun RPP atau Rencana Program Pembelajaran.
RPP wajib segera dibuat, karena harus segera dikirim ke Propinsi untuk mendapatkan pengesahan. Wakil kepala sekolah bidang kurikulum, Drs. Suranto , menjelaskan bahwa untuk tahun 20/21 karena E KTP harus selesai Juni 2020, jadi sebelum tahun ajaran baru itu dimulai E-KTSP harus sudah jadi dan dikirim ke Propinsi.
Kemudian bapak ibu guru wajib menggunakan format RPP yang terbaru, yang cirinya adalah bahwa RPP hanya sebanyak satu (1) lembar.
Format RPP terbaru:
Contoh RPP yang sudah jadi:
Dasar hukum penyusunan RPP:
3 komentar
Hari Indra, Friday, 8 Jan 2021
Kalo boleh sy minta dikirim file RPP 1 lembar utk mapel Gambar Teknik Otomotif dan Teknologi Dasar Otomotif. Terimakasih. Dari Pak Hari,SMK Muhammadiyah Somagede Banyumas 081391165700
admin, Tuesday, 12 Jan 2021
Assalamualaikum ww. Nyuwun ngapunten di SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara jurusan mesin produksi. Wassalamu’alaikum w w
admin, Tuesday, 2 Feb 2021
Assalamualaikum ww. Di SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara program keahlian teknik permesinan, bukan otomotif. Sembah Suwun wassalamu’alaikum w w