SEKILAS INFO
19-06-2025
  • 5 bulan yang lalu / SMK MUH 1 KLATEN UTARA ( MUSAKA ) SMK Pusat Keunggulan, Sekolahnya Para Juara
  • 8 bulan yang lalu / Sekolah di SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara ,tidak hanya mendapatkan ilmu pengetahuan dan teknologi, tetapi karakter religius dan kedisiplinan yang setiap hari di laksanakan dengan istiqomah. Pembiasaan sholat berjamaah Dhuha, Dhuhur dan Ashar menjadi kebiasaan dan keunggulan tersendiri dalam membentuk mental dan pribadi bertanggungjawab.
  • 3 tahun yang lalu / Akhir bulan Mei 2022 SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara akan mewakili  Kabupaten Klaten di ajang lomba tingkat propinsi Jawa Tengah bidang web desain.
4
May 2025
0

Kemah Tadabur Alam SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara 2025

Kemah Tadabur Alam merupakan proses pendidikan luar lingkungan sekolah dalam bentuk kegiatan menarik dan menyenangkanyang dilakukan di alam terbuka dengan prinsip dasar Kepanduan dan metode Hizbul Wathan Muhammadiyah. Kegiatan ini dilakukan untuk melakukan evaluasi dengan cara implementasi pengetahuan tentang pandu yang didapat pada pembelajaran rutin setiap jumat di sekolah, diharapkan setelah berakhirnya kegiatan perkemahan dapat menghasilkan seorang siswa dengan karakter...
18
Feb 2025
0

Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS) 2025 SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara

Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS) SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara dilaksanakan pada hari Selasa, 18 Februari 2025, di Ruang VIP Smk Muhammadiyah 1 Klaten Utara. Proses ini merupakan langkah dalam memonitor dan mengevaluasi kualitas kerja Kepala Sekolah dalam melaksanakan tugas pokoknya. Acara PKKS ini turut dihadiri oleh Majelis DIKDASMEN dan PNF Kabupaten Klaten. Selain itu Wakil Kepala Sekolah, Ketua Konsentrasi...
9
Jan 2025
0

SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara Juara 4 pada OMBN 2025 dalam Mata Pelajaran Matematika

KLATEN,MUSAKA. Olimpiade Muhammadiyah Berprestasi Nasional (OMBN) 2025, siswa SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara atas nama Aditya Putra Raharjo, siswa kelas XI TJKT C meraih prestasi membanggakan. Aditya berhasil meraih Juara 4 dalam lomba mata pelajaran Matematika tingkat SMA/SMK di Kabupaten Klaten dan melanjutkan perjuangannya ke seleksi tingkat Provinsi. Kegiatan seleksi dilaksanakan secara daring melalui aplikasi Zoom, akan demikian Aditya menunjukkan kemampuan...
24
Sep 2024
0

SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara Gelar Workshop Teaching Factory, Tingkatkan Kolaborasi dengan Industri

SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara akan mengadakan Workshop Teaching Factory (Tefa) dengan Skema Pengimbasan. Ini adalah inisiatif sekolah untuk memperkuat Teaching Factory di SMK sekitar serta meningkatkan kompetensi siswa dan guru. Workshop akan mengundang kepala sekolah, guru, dan perwakilan SMK lain untuk berbagi wawasan tentang skema pengimbasan dalam Teaching Factory. Dengan skema ini, SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara diharapkan menjadi...
10
Nov 2023
0

Jobfair SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara

Pada tanggal 7-8 november 2023 smk muhammadiyah 1 klaten utara menyelenggarakan jobfair,Yang diikutu beberapa perusahaan besar seperti citranet,bri dan masih banyak lagi. Pengunjung jobfair datang dari masyarakat klaten dan sekitarnya, seperti para siswa dari berbagai smk baik negeri atau swasta di kabupaten klaten. Selain dari perusahaan,di jobfair ini hadir juga beberapa universitas seperti umy,unwida,umkla. Di acara jobfair ini juga di...
31
Oct 2023
0

Job fair SMK Muhammadiyah 1 Klaten utara

smk muhammadiyah 1 klaten utara akan mengadakan jobfair,yang akan dilaksanakan pada tanggal 07-08 november 2023,yang bertempat di aula smk muhammadiyah klaten utara, Gratis untuk alumni dan umum.Ada pameran dari jurusan smk muhammadiyah 1 klaten utara,dan beberapa universitas.Ada undian hadiah untuk setiap pengunjung dengan syarat wajib follow ig@smkmuh1kltu dan subcribe youtube musakaproduction,karena pengumuman undian akan di posting di instagram @smkmuh1kltu ....
25
Feb 2023
0

Pelaksanaan Penilaian Tengah Semester tahun 2023

Terhitung mulai tanggal 20 Februari 2023 , di SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara melaksanakan Penilaian Tengah Semester (PTS) untuk semester genap tahun 2023. Penilaian menggunakan soal manual dengan menggunakan kertas (paperbased).
9
Jan 2023
0

PENANDATANGANAN SPORTIVITAS OLAHRAGA BERSAMA KAPOLRES KLATEN

Senin,9 Januari 2023,SMK Muhammadiyah 1 Klaten utara, Melaksanakan Apel pagi yang di pimpin langsung oleh Kapolres Klaten, Bersamaan dengan itu juga, Dilakukan penandatangan sportivitas olahraga yang di tandatangani oleh Kepala Sekolah SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara Bapak Tugiran,S.Ag beserta Waka,Ketua osis, Polsek klaten utara Dan Koramil Klaten utara. Hal ini dilakukan guna mencegah terjadinya aksi kenakalan di saat pertandingan futsal....
4
Jan 2023
0

UPACARA APEL HARI PERTAMA MASUK SEKOLAH

Senin,2 Januari 2023 dilaksanakan upacara apel hari pertama masuk sekolah, Yang dipimpin oleh Bapak Prayoga dari Polres Klaten dan Bapak Tugiran Selaku Kepala Sekolah SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara

Video Terbaru

Data Sekolah

SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara

NPSN : 20309531

Jl. ki Ageng Pengging 40
KEC. Klaten Utara
KAB. Klaten
PROV. Jawa Tengah
KODE POS 57434

MAPS MUSAKA

×

Assalamu'alaikum wr.wb.

Informasi PPDB SMK Muh 1 Klaten Utara

× INFO PPDB